Kekuatan AXA Financial di bidang asuransi
jiwa terbukti dengan meraih sejumlah penghargaan antara lain No.
1 Corporate Images Award kategori Medium Life Insurance dengan premi di
bawah Rp1 triliun dari Majalah Marketing 2011, The Best Contact Center
Indonesia 2011 kategori The Best HR Retention Program (Platinum) dari
Indonesia Contact Center Association, “Excellent” Call Centre Award 2011
dari Majalah Marketing, dan predikat "Sangat Bagus” dari Majalah
InfoBank 2011.
Media Berbagi Informasi Proteksi dan Investasi. Untuk Konsultasi Lebih Lanjut Silahkan Menghubungi Telkomsel 082324246883 Pin BB 5474DF4D
Minggu, 13 Mei 2012
Profil Perusahaan
PT AXA Financial Indonesia (AXA
Financial) merupakan bagian dari AXA Group, salah satu perusahaan
asuransi terbesar di dunia. AXA Financial terus berkembang dan
memperluas jaringannya di Indonesia. Saat ini AXA Financial memiliki 48
kantor pemasaran dan melayani lebih dari 50.000 nasabah di seluruh
Indonesia. AXA Financial didukung oleh lebih dari 7.000 Financial
Consultant profesional untuk membantu nasabah merencanakan keuangan
untuk memenuhi kebutuhan masa depan.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar